Korean Garlic Cream Cheese Bread 🧀🧄 - Kegiatan bukan halangan untuk konsisten memasak. Sebab memasak itu mudah, nggak ribet, praktis, dan kencang. Memasak dapat dijalankan oleh seluruh orang, baik wanita ataupun laki-laki. Apalagi di era modern saat ini, banyak terdapat resep serba guna dapat kau temukan dengan mudah, melewati handphone seumpama.Kamu bebas memutuskan masakan apa yang berkeinginan kau hidangkan untuk keluarga sekarang. Mulai dari yang tradisional hingga masakan modern dan kekinian. Nah, buat kamu yang berkeinginan mengolah masakan modern, nggak perlu khawatir. Sebab ada banyak pilihan kuliner modern tetapi sesuai bagi kau yang pemula. Berikut kami berikan Resep Kuliner Terbaru untuk anda :

Korean Garlic Cream Cheese Bread 🧀🧄 Kamu bisa memasak Korean Garlic Cream Cheese Bread 🧀🧄 memakai 19 bahan dan 10 langkah. Begini cara membuatnya.

Bahan-bahan membuat Korean Garlic Cream Cheese Bread 🧀🧄

  1. Sediakan Bahan I(Bahan Roti).
  2. Siapkan 500 gr tepung terigu protein tinggi(me:Cakra).
  3. Sediakan 20 gr Gula Pasir.
  4. Kamu butuh 10 gr garam halus.
  5. Sediakan 10 gr ragi instant(me: sapt instant).
  6. Kamu butuh 5 gr Baker Bonus/Bread Improved(me:Bakerin).
  7. Anda butuh 25 gr Susu Bubuk(me:Dancow).
  8. Siapkan 25 gr Unsalted Butter(me:Auatralian Butter/Anchor).
  9. Siapkan 300 ml Air dingin(air yg disimpan di kulkas).
  10. Siapkan Bahan II(Cream Cheese Filling).
  11. Bunda butuh 500 gr cream cheese(me:Royal Factory).
  12. Kamu butuh 200 ml Susu Kental Manis(me:Susu Bendera Gold).
  13. Sediakan 50 ml Fresh Milk/ Susu UHT Putih(me:Diamond).
  14. Siapkan Bahan III (Butter Garlic Sauce/Finishing).
  15. Siapkan 200 gr unsalted butter(me:Anchor).
  16. Siapkan 50 gr bawang putih cincang.
  17. Anda butuh 15 gr Parsley cincang.
  18. Anda butuh 2 gr garam halus.
  19. Bunda butuh 8 gr gula pasir.

Langkah-langkah buat Korean Garlic Cream Cheese Bread 🧀🧄

  1. Siapkan semua bahan I(Bahan untuk Roti).
  2. Siapkan semua bahan II(Cream Cheese Filling) dan bahan III(Butter Garlic Sauce).
  3. MEMBUAT KOREAN BUN: Campurkan bahan I (bahan roti) kecuali garam dan butter.Mixer sampai setengah kalis.Setelah setengah kalis baru masukkan garam dan butter.Setelah garam dan butter masuk mixer lagi sampai kalis(ditandai dgn adonan licin halus dan elastis).Angkat adonan dari mixer, bungkus dgn plastik dan proofing I selama 15-20 menit..
  4. Lalu bagi adonan menjadi 12 potong masing2 adonan seberat 70 gr.Bulatkan dan tata di atas loyang beri jarak dan istirahatkan kembali(proofing kedua)selama 50 menit atau sampai mengembang maksimal..
  5. Oven roti selama 15 menit di suhu 180° - 190° C atau hingga kuning coklat muda awas jgn sampai gosong ya...jelek rotinya kalo gosong.(oven menyesuaikan dgn kebiasaan oven masing2).Setelah matang berwarna kuning coklat muda segera dinginkan roti di cooling rak.
  6. Membuat Cream Cheese Filling:Lumatkan terlebih dahulu cream cheese, lalu mixer dgn kecepatan sedang sampai lembut, kemudian tambahkan SKMdan susu UHT.Masukkan susu uht nya secara bertahap hingga habis, mixer dgn kecepatan rendah asal tercampur saja.Bungkus bowl dgn plastik wrapping lalu masukkan ke dalan lemari pendingin(refri)selama 15 menit.Selama menunggu 15 menit buatlah butter garlic sauce.Setelah 15 menit masukkan cream cheese ke dlm plastik piping bag..
  7. Membuat bahan III.Lelehkan butter jgn sampai mendidih.Cukup sampai meleleh saja.Lalu masukkan bawang putih cincang+gula+garam aduk hingga gula dan garam larut sempurna.Angkat dan dinginkan lalu campurkan pasley segar/kering.Aduk rata..
  8. Penyelesaian.Ambil korean bun(roti yg telah dingin) Lalu potong roti menjadi 6 bagian jgn sampai putus.Lalu semprotkan Cream cheese ke dalam sisi2 roti dgn menggunakan piping bag(lihat gambar).Lakukan hingga roti habis..
  9. Lalu siran bahan III(Butter Garlic Sauce) ke atas roti secara merata menutupi permukaan roti tiriskan tata diatas loyang.Lalu panggang roti pada suhu 160°- 180°C selama 12- 15 menit atau sampai bawang putih matang kuning kecoklatan..
  10. Setelah matang pindahkan ke wadah saji lalu sajikan..

Korean Garlic Cream Cheese Bread 🧀🧄 - Mudah sekali bukan membuat Korean Garlic Cream Cheese Bread 🧀🧄 ini? Selamat mencoba. Baca Juga Resep Lainnya di : Resep Terbaru